Cara Video Call Whatsapp di Laptop dengan Emulator Android

Penulis Bima P | Ditayangkan 03 Jan 2020

Cara Video Call Whatsapp di Laptop dengan Emulator Android

cara video call whatsapp di laptop - Image from freepik.com

Cara Video Call Whatsapp di Laptop dengan Emulator Android Video call saat ini menjadi pilihan banyak orang dalam berkomunikasi karena dengan video call kita dapat melihat langsung wajah dan ekspresi orang yang kita hubungi.

Video call mungkin sering dilakukan dengan perangkat mobile dan dengan aplikasi seperti whatsapp. Namun tahukah anda bahwa anda juga dapat video call whatsapp di laptop? 

Ya cara video call whatsapp di laptop ini sangat mudah karena anda hanya perlu menginstal emulator android dan anda pun sudah bisa video call whatsapp di pc. 

Penasaran bagaimana cara video call di laptop dengan whatsapp, cara video call whatsapp di laptop tanpa emulator,dan cara video call whatsapp web di laptop tanpa emulator, bagaimana cara video call whatsapp di laptop? Berikut langkah-langkahnya.

Cara Video Call Whatsapp di Laptop

Cara video call Whatsapp di laptop dengan emulator Bluestacks

Dari sini anda mungkin memiliki pertanyaan kenapa harus menggunakan emulator? Sedangkan Whatsapp sudah menyediakan Whatsapp Web untuk PC dan laptop. 

Kenapa tidak menggunakan cara video call Whatsapp Web, cara video call pakai whatsapp di laptop, cara video call melalui whatsapp di laptop, dan cara mengaktifkan video call whatsapp di laptop?

Baca Juga:

Jawabannya mudah, karena Whatsapp Web belum menyediakan fitur untuk melakukan panggilan dan video call. Jadi jika ada tutorial di luar sana yang mengatakan dapat melakukan panggilan hingga video call menggunakan Whatsapp Web, kami yakin tutorial atau cara tersebut hoaks atau tidak benar adanya.

Jika anda sudah jelas, mari kita lanjutkan cara video call Whatsapp di laptop, dan cara mudah video call whatsapp di laptop.

1. Cara video call whatsapp di laptop yang pertama adalah anda unduh dan install emulator Bluestacks di laptop anda. Unduh Bluestacks [DISINI].

2. Berikut adalah tampilan awal dari Bluestacks.

Cara Video Call Whatsapp di Laptop dengan Emulator Android

cara main game android di pc bluestacks - Image from www.wajibbaca.com

3. Cara video call whatsapp di laptop yang ketiga adalah anda harus login terlebih dahulu dengan akun Google. Login ini bertujuan agar anda dapat mengunduh aplikasi di Play Store.

Cara Video Call Whatsapp di Laptop dengan Emulator Android

login akun google emulator - Image from www.wajibbaca.com

4. Jika sudah login akun Google, cara video call whatsapp di laptop selanjutnya silahkan anda menuju Play Store, cari aplikasi Whatsapp dan install.

Cara Video Call Whatsapp di Laptop dengan Emulator Android

install whatsapp di emulator - Image from www.wajibbaca.com

5. Cara video call whatsapp di laptop selanjutnya anda masuk ke aplikasi Whatsapp dan sign in dengan nomor telepon anda seperti anda sign in di smartphone.

Cara Video Call Whatsapp di Laptop dengan Emulator Android

sign in whatsapp emulator - Image from www.wajibbaca.com

6. Setelah itu ada notifikasi untuk verifikasi nomor yang telah anda inputkan. Langsung saja klik ok.

Cara Video Call Whatsapp di Laptop dengan Emulator Android

konfirmasi verifikasi whatsapp emulator - Image from www.wajibbaca.com

7. Tunggu beberapa saat sampai SMS berisi kode verifikasi terkirim ke nomor anda. Masukkan kode verifikasi yang telah dikirim ke anda.

Cara Video Call Whatsapp di Laptop dengan Emulator Android

isi verifikasi whatsapp emulator - Image from www.wajibbaca.com

8. Jika nomor anda telah terdaftar Whatsapp, maka nama dan foto telah otomatis terisi, namun jika belum anda dapat mengisi kembali nama dan foto sesuai keinginan anda lalu klik Lanjut.

Cara Video Call Whatsapp di Laptop dengan Emulator Android

nama dan foto whatsapp emulator - Image from www.wajibbaca.com

9. Cara video call Whatsapp di laptop berikutnya anda pilih kontak anda yang ingin anda video call. Setelah anda pilih, anda bisa langsung klik ikon video call di kanan atas.

Baca Juga:

Cara Video Call Whatsapp di Laptop dengan Emulator Android

tombol video call whatsapp emulator - Image from www.wajibbaca.com

10. Kemudian akan muncul pop up konfirmasi, klik panggil untuk melakukan panggilan.

Dengan cara video call Whatsapp di laptop yang kami berikan, anda dapat melakukan aktivitas video call dari hp maupun dari laptop anda. 

Memang cara tersebut sedikit rumit di awal, namun jika anda berhasil melewati langkah-langkah di atas, kedepannya akan menjadi lebih mudah untuk anda melakukan video call dengan Whatsapp di laptop anda.

Sebenarnya ada cara lebih mudah untuk melakukan video call di laptop dengan aplikasi bawaan pc, namun cara ini kami berikan untuk anda yang memang sudah nyaman melakukan komunikasi via Whatsapp. Dan orang yang ingin anda ajak berkomunikasi belum tentu juga memiliki aplikasi video call untuk PC.

Cara Video Call Whatsapp di Laptop dengan Emulator Android

konfirmasi video call whatsapp emulator - Image from www.wajibbaca.com

SHARE ARTIKEL