Peraturan dan Pelanggaran Dalam Permainan Bola Basket 

Penulis Arief Prasetyo | Ditayangkan 20 Nov 2019

Peraturan dan Pelanggaran Dalam Permainan Bola Basket 

Peraturan Bola Basket - Image from kampoengilmu.com

Peraturan bola basket yang sudah dirumuskan untuk melaksanakan suatu permainan basket tercantum dalam buku panduan permainan bola basket.

Ada beberapa peraturan bola basket terbaru yang mungkin anda perlu ketahui untuk menambah wawasan anda dalam permainan bola basket.

Berikut peraturan bola basket singkat yang sudah kami kumpulkan agar memberikan anda wawasan dalam bermain bola basket yang baik dan benar.

Dalam peraturan bola basket  FIBA (Federasi Bola Basket Internasional) dalam hal ini PBSI jika di Indonesia, yang merupakan penjamin bahwa setiap pelaksanaan pertandingan bola basket berjalan dengan lancar.

Baca Juga :

Peraturan Dalam Bola Basket

Peraturan dan Pelanggaran Dalam Permainan Bola Basket 

Peraturan Bola Basket - Image from nbareader.blogspot.com

Lapangan basket harus memiliki diameter panjang sekitar 2,85 meter, untuk lebar 15 meter untuk regulasi NBA.

Berbeda dengan ukuran regulasi NBA ini, dengan ukuran lapangan dari FIBA sedikit lebih kecil yaitu panjangnya 26 meter dan lebarnya 14 meter. 

Peraturan dan Pelanggaran Dalam Permainan Bola Basket 

Peraturan Bola Basket - Image from akurat.co

Dalam permainan bola basket ada 5 orang dalam satu tim, Total pemain dalam satu pertandingan ada 10 orang lalu untuk jumlah pemain cadangan yang diperbolehkan sejumlah 5 orang.

Peraturan dan Pelanggaran Dalam Permainan Bola Basket 

peraturan bola basket - Image from www.wcpo.com

Dalam pertandingan bola basket pasti ada berapa lama waktu yang diberikan dalam pertandingan itu berlangsung, untuk regulasi FIBA lama waktu permainan bola basket adalah 4 x 10 menit.

Pertama regulasi NBA, aturan lama waktu permainan adalah 4 x 12 menit. dalam waterbreak wasit akan memberikan waktu selama 10 menit

Waktu yang diberikan disetiap pertandingan yaitu 80 menit sampai 90 menit tergantung kondisi dari pertandingan itu sendiri.
 
Baca Juga :

Peraturan dan Pelanggaran Dalam Permainan Bola Basket 

peraturan bola basket - Image from perpustakaan.id

Jika pemain berada dalam daerah tembakan bebas, lebih dari waktu 3 detik yang disediakan, maka pemain akan diberikan peringatan pelanggaran dengan kerugian tembakan untuk lawan main.

Karena itu pemain bola basket harus memperhatikan posisinya dan terus fokus dalam melakukan pergerakan. Jangan sampai karena kesalahan anda berada didaerah tembakan bebas selama lebih dari 3 detik menjadikan sebuah pelanggaran.

Baca Juga : 

Peraturan dan Pelanggaran Dalam Permainan Bola Basket 

Peraturan Bola Basket - Image from rahmapals

Peraturan yang kurang banyak diketahui adalah peraturan dengan nama back ball atau back court dalam bola basket. Hal ini dianggap menjadi pelanggaran ketika pemain yang membawa bola basket yang ke daerah pertahanan, melalui garis tengah.

Dalam kondisi ini pemain telah melakukan pelanggaran dengan membawa bola ke daerah pertahanan tidak boleh melalui garis tengah.

Peraturan dan Pelanggaran Dalam Permainan Bola Basket 

Peraturan Bola Basket - Image from https://topteknikdasarpermainanbolabasket.blogspot.com/

Pelanggaran Traveling atau Walking, kesalahan ini terjadi karena pemain membawa bola basket tanpa menggiring bola pada jarak perpindahan lebih dari dua langkah.

Secara tidak sadar pemain sedang membawa bola tanpa mengikuti aturan dalam menggiring bola basket itu, sebabnya gerakkan lay up hanya 2 langka yang diperbolehkan untuk diambil sebelum shooting bola ke ring tim lawan anda.

Baca Juga : 

Peraturan dan Pelanggaran Dalam Permainan Bola Basket 

Peraturan Bola Basket - Image from www.sepulsa.com

Pelanggaran double di permainan bola basket terjadi akibat dari pemain yang kembali menggiring bola setelah sebelumnya sudah berhenti melakukan dribble bola ke arah lawan.

Maka pelanggaran ini dikenal sebagai double dribble dalam situasi ini anda tidak boleh mendribble bola kembali, setelah melakukan dribble sebelumnya dan harus melakukan langsung melakukan Passing (operan).

Baca Juga : 

Peraturan dan Pelanggaran Dalam Permainan Bola Basket 

Peraturan Bola Basket - Image from www.sbnation.com

Kesalahan selanjutnya yaitu shot clock violation. Pelanggaran ini ditujukan pada pemain yang melakukan attacking (penyerangan) dengan waktu lebih dari 24 detik sebelum bola berhasil menyentuh ring.

ada juga pelanggaran 8 Second violation dimana peraturan ini mengarah ke waktu berapa lama menggiring bola di daerah pertahanan dalam bola basket

Baca Juga : 

Peraturan dan Pelanggaran Dalam Permainan Bola Basket 

Peraturan Bola Basket - Image from dailybruin.com

Dalam pertandingan bola pasti akan melakukan lompatan (jumping) namun ada beberapa lompatan yang bisa dikatakan sebagai pelanggaran yang dapat merugikan tim anda.

Kondisi itu ketika pemain melompat untuk tembakan (shooting), namun mendadak membatalkan lompat untuk menembak itu adalah sebuah pelanggaran dalam bola basket

Untuk menghindari kesalahan tersebut pemain harus segera melakukan tembakan (shooting) langsung saat melompat.

Baca Juga :

Peraturan dan Pelanggaran Dalam Permainan Bola Basket 

Peraturan Bola Basket - Image from blog.playo.co

(Offensive Foul) sebuah pelanggaran kontak fisik, Umumnya dalam suatu pertandingan, memang tensi dan keinginan untuk menjadi yang terbaik sangatlah tinggi, secara tidak langsung mereka terprovokasi karena gara permainan yang kasar.

(Personal Foul) pelanggaran yang dibuat ketika seorang pemain melanggar pemain lainnya dengan berbagai cara untuk menghentikan passing atau shooting dari lawan.

Ada beberapa gerakan pertahanan yang sering kali berujung pada pelanggaran. Gerakan yang sering dianggap sebagai pelanggaran seperti hold (menahan), push (mendorong), reaching (menarik), dan ilegal blocking (menghalangi secara ilegal).

1. Lebar lapangan bola basket

Pelanggaran Dalam Bermain Bola Basket

​2. Jumlah pemain dalam bola basket

​3. Waktu dalam setiap pertandingan bola basket

1. Pelanggaran 3 Second Violation

2. Pelanggaran Back Ball atau Back Court

3. Pelanggaran Traveling atau Walking

4. Pelanggaran Double

5. Pelanggaran 8 Second Violation dan Shot Clock Violation

6. Pelanggaran Jumping

7. Pelanggaran Offensive Foul & Personal Foul

SHARE ARTIKEL