Wahai Gadis Muslimah, 10 Ciri Laki-laki Ini Tak Boleh Kau Jadikan Suami Menurut Islam

Penulis Unknown | Ditayangkan 10 May 2017

Wahai Gadis Muslimah, 10 Ciri Laki-laki Ini Tak Boleh Kau Jadikan Suami Menurut Islam
ayeey.com
Wanita memang tidak biasa memilih, namun ia punya hak untuk menolak pinangan pria yang tidak akan membawanya dalam kebaikan, baik di dunia maupun di akhirat. Buat muslimah, inilah lelaki yang sudah sepatutnya kau hindari :

1. Laki-laki yang berani meninggalkan sholat

Wahai Gadis Muslimah, 10 Ciri Laki-laki Ini Tak Boleh Kau Jadikan Suami Menurut Islam
mohlimo.com
Sholat adalah tiang agama. Orang yang meninggalkan sholat berarti ia berani mengkhianati Allah. Rasulullah SAW bersabda: "Perjanjian kami dengan mereka adalah sholat. Orang yang meninggalkannya, berarti dia telah kafir." (HR. At-Tirmidzi)

BACA JUGA: Hati-hati Girls! Kelakuanmu Ini Bisa Bikin Cowokmu Langsung Sebal

2. Laki-laki yang suka melakukan dosa besar

Wahai Gadis Muslimah, 10 Ciri Laki-laki Ini Tak Boleh Kau Jadikan Suami Menurut Islam
ukhtiindonesia.com
Misalkan, berjudi, minum minuman keras, dan berzina. Hidup bersama suami seperti ini sama halnya dengan hidup di neraka.

3. Dayus

Wahai Gadis Muslimah, 10 Ciri Laki-laki Ini Tak Boleh Kau Jadikan Suami Menurut Islam
arwini.com
Dikutip dari Islamidia, dayus adalah lelaki yang tidak memiliki rasa cemburu kepada isti,  dan membiarkan anak istrinya terjerumus dalam maksiat. Misalkan, melarang istrinya untuk berhijab, membiarkannya liar bersama laki-laki lain.

4. Anak Manja

Wahai Gadis Muslimah, 10 Ciri Laki-laki Ini Tak Boleh Kau Jadikan Suami Menurut Islam
hipwee.com
Laki-laki yang manja bukanlah laki-laki sejati. Ia tdak akan mampu mengambil keputusan secara mandiri tanpa merujuk kepada ibunya.

5. Laki-laki yang sangat jauh lebih tua

Wahai Gadis Muslimah, 10 Ciri Laki-laki Ini Tak Boleh Kau Jadikan Suami Menurut Islam
detik.com
Misalkan kamu berusia 20 tahun, dia berusia 60 tahun. Untuk apa? Ada satu perkara, dimana pada usia tersebut, nafsu seksualmu akan membara, sedangkan nafsunya hampir padam.

6. Laki-laki yang sombong dan senang membanggakan diri sendiri

Wahai Gadis Muslimah, 10 Ciri Laki-laki Ini Tak Boleh Kau Jadikan Suami Menurut Islam
merdeka.com
Orang yang mempunyai mentalitas seperti ini, hanya akan mencintai dirinya sendiri. Jika dia menikah, itu bukan karena cinta, namun karena nafsunya yang menginginkan wanita tersebut.

BACA JUGA : Percaya atau Tidak ? Baca Kalimat ini 70 Kali Setiap Hari Bikin Harta dan Anak Berlimpah Berkah

7. Workaholic (Gila Kerja)

Wahai Gadis Muslimah, 10 Ciri Laki-laki Ini Tak Boleh Kau Jadikan Suami Menurut Islam
viva.co.id
Orang yang gila kerja akan terus menerus bekerja tanpa lelah dan bosan, demi kekayaan, status sosial yang tinggi, atau penghormatan orang lain. Baginya pernikahan hanyalah pelengkap status sosial.Istri tak ubahnya seperti perkakas rumah tangga. Jika diperlukan, dia akan memakainya dengan perasaan dingin

8. Durhaka kepada orang tua

Wahai Gadis Muslimah, 10 Ciri Laki-laki Ini Tak Boleh Kau Jadikan Suami Menurut Islam

Dia lupa bahwa orang lain juga akan bersikap kepada dirinya sebagaiman dia bersikap kepada orang lain. Jika dia tidak berbakti  kepada orang tua, tidak mematuhi perintahnya, padahal mereka memiliki hak untuk dipatuhi.

9. Laki-laki yang lembut

Wahai Gadis Muslimah, 10 Ciri Laki-laki Ini Tak Boleh Kau Jadikan Suami Menurut Islam
hipwee.com
Laki-laki seperti ini tidak bisa disebut sebagai lelaki, karena sifat, gaya, pikirannya yang lebih menyerupai wanita. Dia tidak dapat diandalkan dalam kehidupan dan tidak memiliki kesiapan untuk memikul tanggung jawab.

10. Laki-laki yang kedekut

Wahai Gadis Muslimah, 10 Ciri Laki-laki Ini Tak Boleh Kau Jadikan Suami Menurut Islam
pelangiblog.com
Kedekut adalah penyakit yang susah disembuhkan. Orang ini tidak dapat menyenangkan dirinya maupun orang lain kecuali dia mati. Rasulullah SAW bersabda :

وَاتَّقُوا الشُّحَّ فَإِنَّ الشُّحَّ أَهْلَكَ مَنْ كَانَ قَبْلَكُمْ حَمَلَهُمْ عَلَى أَنْ سَفَكُوا دِمَاءَهُمْ 
وَاسْتَحَلُّوا مَحَارِمَهُمْ

Artinya : "Dan hindarilah sifat kedekut, kerana kedekut telah menghancurkan orang-orang sebelum kamu, membuat mereka saling bunuh dan melanggar kehormatan orang lain. " (HR. Muslim)

Itulah 10 ciri-ciri lelaki yang tidak boleh dijadikan suami menurut Islam. Nah, mumpung sudah tahu, jadi lebih berhati-hatilah dalam memilih pasangan hidup. Karena dialah yang nantinya akan membawamu dalam kebaikan, baik di dunia maupun di akhirat.
SHARE ARTIKEL