Masih Banyak Yang Salah Kaprah, Plastik Kasur Di Gunakan Untuk Melindungi Kasur Padahal Berbahaya
Penulis Penulis | Ditayangkan 28 Nov 2017Tidak melepas plastik kasur dianggap dapat menghindarikan kita dari penyakit.
Memang tidak bisa dipercayai begitu saja tapi faktanya yang akan membuktikan.
Manfaat lapisan plastik pada kasur memang dibuat untuk melindungi kasur dari kotoran.
Namun ada fakta yang belum banyak di ketahui, jika melepas plastik kasur dapat bernafas, Kasur juga dapat mengganti udara yang terperangkap saat kita di atasnya.
Seperti yang dikutip dari palingseru.com, Jika Anda tidak membuka pelindung plastik, kasur tidak akan bisa bernapas, waktu tidur kita lama, seprei akan terasa basah dan tidak nyaman.
Dan kasur itu sendiri karena tidak bernapas, lebih mudah jamuran! Kelembaban jangka panjang akan membuat berkarat struktur internal kasur kalian.
Tubuh kita semalaman kira-kira mengeluarkan sekitar 1 liter air keringat, jika tidur di kasur yang terbungkus pelindung plastik, air keringat kita tidak akan kering, dan akan melekat pada kasur dan seprai, hal ini akan membuat kalian tidak nyaman , membuat kalian menjadi susah tidur.