Dekorasi Kamar Mandi Minimalis Modern

Penulis | Ditayangkan 30 Oct 2017
Dekorasi Kamar Mandi Minimalis Modern



Kamar mandi minimalis adalah salah satu ruangan yang sangat penting yang berada disetiap rumah dan yang sedang trending saat ini,kamar mandi ini tampak bersih dan rapi.

Kamar mandi ini terlihat modern,namun kamar mandi tidak harus selalu memakai perabotan mahal agar terkesan mewah dan modern.

Kenyaman dalam kamar mandi adalah hal yang paling utama dengan menjaga kerapian dan kebersihan, namun seringkali beberapa orang yang melupakannya.


Salah satu penyebab yang membuat kita malas membersihkan kamar mandi adalah karena ukuran kamar mandi yang terlalu besar dan tata letak yang tidak sesuai.

Nah, disini kami akan menjelaskan tips cara bagimana agar kamar mandi terlihat rapi dan bersih.

Misalnya anda bisa menata perabotan kamar mandi yang hanya dibutuhkan saja agar kamar mandi terlihat rapi. 


Ikutan ReferensiRumah Expose My Style Yuk!

Punya ruangan kesayangan di rumah dan ingin berbagi kepada netizens tentang bagaimana sih ruangan unik milikmu?

Kirim saja fotonya di akun instagram dan fanspage Facebook kami referensi desain rumah. Jangan lupa untuk memberikan hashtag #exposemystyle.


Dan jadilah bagian dari generasi terkini yang penuh kreatifitas dan tunjukkan referensi ruangan kecemu sendiri.

(LUSI)
SHARE ARTIKEL