Daftar 10 Universitas Terbaik di Indonesia Versi Dikti

Penulis Rizal H | Ditayangkan 25 Feb 2020

Setelah lulus SMA kamu mungkin bingung mau pilih Universitas terbaik di Indonesia terbaru yang bagus dan sesuai dengan minat kamu. 

Sebelum melangkah lebih jauh memilih Universitas terbaik di Indonesia dan jurusannya wajibbaca.com sarankan kamu harus tahu terlebih dulu apa sih kriteria Universitas terbaik itu. 

Menurut Patdono Suwignjo selaku Direktur Jenderal Kelembagaan Iptek dan Dikti, ada 5 indikator yang digunakan dalam menilai suatu perguruan tinggi yang berkualitas.

a) Kualitas SDM,
b) Kualitas kelembagaan,
c) Kualitas kegiatan kemahasiswaan,
d) Kualitas penelitian dan pengabdian pada masyarakat,
e) Kualitas inovasi.

Berdasarkan kriteria diatas Kemenrisetdikti merilis daftar peringkat kampus terbaik kedalam 10 besar Universitas terbaik di Indonesia.

Untuk lebih lengkapnya yuk kita simak daftar 10 Universitas terbaik di Indonesia versi Dikti.

Daftar 10 Universitas Terbaik di Indonesia Versi Dikti

universitas terbaik di Indonesia - Image from uisi.ac.id

Singkatan          : ITB
Alamat kampus : Jl. Tamansari 64, Bandung, Indonesia 40116
Kota                   : Bandung, Jawa Barat
Didirikan            : 2 Maret 1959.

Daftar 10 Universitas Terbaik di Indonesia Versi Dikti

universitas terbaik di Indonesia - Image from ugm.ac.id

Singkatan : UGM.
Alamat      : Bulaksumur, Yogyakarta, Indonesia 55281.
Kota          : Sleman, Yogyakarta.
Didirikan   : 19 Desember 1949.

Daftar 10 Universitas Terbaik di Indonesia Versi Dikti

universitas terbaik di Indonesia - Image from ipb.ac.id

Singkatan : IPB
Alamat      : Jl. Raya Dramaga, Kampus IPB Dramaga Bogor, Indonesia 16680.
Kota          : Bogor, Jawa Barat.
Didirikan   : 1 September 1963.

Daftar 10 Universitas Terbaik di Indonesia Versi Dikti

Universitas terbaik di Indonesia - Image from metro.tempo.co

Singkatan : UI
Alamat      : Kampus Baru UI Depok Jawa Barat - 16424 Indonesia.
Kota          : Depok, Jawa Barat.
Didirikan   : 1924.

Daftar 10 Universitas Terbaik di Indonesia Versi Dikti

Universitas terbaik di Indonesia - Image from undip.ac.id

Singkatan : UNDIP.
Alamat      : Jl. Prof. Soedarto, SH Tembalang, Semarang, 1269.
Kota          : Semarang, Jawa Tengah.
Didirikan   : 9 Januari 1957.

Daftar 10 Universitas Terbaik di Indonesia Versi Dikti

Universitas terbaik di Indonesia - Image from infokampus.news

Singkatan : ITS.
Alamat      : Jl. Raya ITS, Keputih, Kec. Sukolilo, Kota SBY, Jawa Timur 60111.
Kota          : Surabaya, Jawa Timur.
Didirikan   : 10 November 1957.

Daftar 10 Universitas Terbaik di Indonesia Versi Dikti

Universitas terbaik di Indonesia - Image from sevima.com

Singkatan : UNAIR
Alamat      : Management Office, 2nd Floor Amerta-2 Kampus C Mulyorejo, Surabaya
Kota          : Surabaya, Jawa Timur
Didirikan   : 10 November 1954.

Daftar 10 Universitas Terbaik di Indonesia Versi Dikti

Universitas terbaik di Indonesia - Image from news.detik.com/

Singkatan : UNHAS.
Alamat      : Jl Perintis Kemerdekaan Km.10 Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia.
Kota          : Makassar, Provinsi Sulawesi Selatan.
Didirikan    : 10 September 1956.

Daftar 10 Universitas Terbaik di Indonesia Versi Dikti

Universitas terbaik di Indonesia - Image from kumparan.com

Singkatan : UNPAD.
Alamat      : Jl. Raya Bandung Sumedang, Hegarmanah, Jatinangor, Sumedang, Jawa Barat.
Kota          : Sumedang Jawa Barat.
Didirikan    : 11 September 1957.

Daftar 10 Universitas Terbaik di Indonesia Versi Dikti

Universitas terbaik di Indonesia - Image from tribunnews.com

Singkatan : UNAND.
Alamat      : Jl. Universitas Andalas, Limau Manis, Pauh, Kota Padang, Sumatera Barat 25163.
Kota          : Padang Sumatera Barat.
Didirikan   : 23 Desember 1955.

Itulah daftar 10 Universitas terbaik di Indonesia. Mudah mudahan bisa membantu anda dalam memilih Kampus untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi.

Daftar 10 Universitas Terbaik di Indonesia 

1. Institut Teknologi Bandung

Peringkat teratas Universitas terbaik Indonesia diraih ITB kepanjangan dari Institut Teknologi Bandung Kampus yang berlokasi di Bandung Jawa Barat ini mengalami peningkatan dibandingkan tahun sebelumnya. 

Berdiri sejak tahun 1959 ITB setiap tahun selalu menjadi fakultas teknik terbaik di Indonesia yang tetap menjaga kualitas pendidikannya.​​​

​2. Universitas Gadjah Mada

Di urutan kedua Universitas terbaik di Indonesia berikutnya adalah Universitas Gadjah Mada atau lebih dikenal sebagai UGM. 

Kampus yang terletak di Sleman Yogyakarta ini tetap menjadi pilihan favorit bagi ribuan mahasiswa yang berdatangan dari penjuru Indonesia tiap tahunnya. 

UGM selalu menjadi Universitas terbaik di Indonesia 2018 versi dikti. UGM berdiri pada tahun 1949 dan masih konsisten sebagai Universitas terbaik Indonesia.

3. Institut Pertanian Bogor

Selain ITB Bandung sebagai Institut terbaik Indonesia, Institut Pertanian Bogor juga ikut andil sebagai perguruan tinggi terbaik di Indonesia berbentuk Institut. 

IPB berasal dari Jawa Barat tepatnya di Kota Bogor, mayoritas jurusan yang ada di perguruan tinggi ini adalah pertanian meski itu ada jurusan lain yang non agraris, IPB selalu konsisten masuk dalam 10 Universitas terbaik di Indonesia.

4. Universitas Indonesia

Selanjutnya ada UI, Universitas Indonesia sebagai Universitas terbaik di Indonesia UI masuk kedalam daftar Universitas terbesar yang ada di Indonesia. 

Mungkin sebagian orang beranggapan UI berasal dari Jakarta, namun nyatanya kampus ini berasal dari Depok Jawa Barat. Universitas Indonesia berdiri tahun 1849 dan menjadikan sebagai Universitas favorit di Indonesia.

Baca Juga: 

5. Universitas Diponegoro

UNDIP merupakan Universitas yang terletak di Jawa Tengah, tepatnya di Semarang dan juga termasuk dalam urutan universitas terbaik se-Indonesia. 

UNDIP atau Universitas Diponegoro memiliki jurusan yang bervariasi, sehingga menjadi pilihan bagi mahasiswa seluruh Indonesia untuk menuntut ilmu disini, hal ini membuat UNDIP menjadi Universitas terbaik di Indonesia.

6. Institut Teknologi Surabaya

Setelah dari Jawa Barat kita ke Jawa Timur tepatnya di Surabaya. Ada ITS Surabaya atau Institut Teknologi Surabaya yang masuk kedalam Universitas terbaik di Indonesia Timur. 

ITS fokus pada bidang teknologi dan maritim. Berdiri pada tahun 1957 dan menjadi Universitas favorit di Jawa Timur khususnya di Surabaya.

7. Universitas Airlangga

Masih di Jawa Timur dan di kota yang sama yakni Surabaya terdapat Universitas Airlangga atau lebih dikenal UNAIR juga masuk ke dalam Perguruan Tinggi Negeri terbaik di Indonesia. 

UNAIR mungkin menjadi Universitas terbaik yang ada di Jawa Timur Universitas ini memiliki kredibilitas dan moralitas yang tinggi, hal ini diterapkan pihak kampus ke dalam kurikulum yang mereka terapkan.

8. Universitas Hasanuddin

Kita coba keluar dari pulau Jawa. Ya kita coba sedikit jauh ke Sulawesi Selatan Tidak mau ketinggalan dengan Universitas yang ada di Jawa.

Universitas Hasanuddin sering disingkat UNHAS menjadi salah satu Universitas terbaik di Indonesia khususnya kota Makassar. 

UNHAS berdiri tahun 1956 dan merupakan Universitas dengan kualitas pendidikan terbaik di Makassar

9. Universitas Padjadjaran

Universitas Padjadjaran (UNPAD) menduduki posisi 9 sebagai Universitas terbaik di Indonesia. UNPAD didirikan pada tahun 1957 dan berlokasi di Jl. Raya Bandung Sumedang, Hegarmanah, Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat 45363. 

UNPAD menjadi Universitas dengan menawarkan pendidikan dengan jenjang yang lebih tinggi seperti Gelar Sarjana, Gelar Magister, dan Doktor.

10. Universitas Andalas

Di posisi ke 10 yang masuk kedalam Universitas terbaik di Indonesia ada Universitas Andalas berasal dari Kota Padang Sumatera Barat. 

Universitas Andalas atau lebih disingkat UNAND didirikan pada tahun 23 desember 1955. 

UNAND merupakan Universitas tertua yang berasal dari luar Jawa dan menjadi pilihan utama warga Padang untuk melanjutkan pendidikan di Perguruan Tinggi Negeri.

SHARE ARTIKEL