Innalillahi Wainailaihi Rojiun, Terjadi Gempa 5.2 SR di Pandeglang Banten

Penulis Satya Aqila P. | Ditayangkan 30 Oct 2018
Innalillahi Wainailaihi Rojiun, Terjadi Gempa 5.2 SR di Pandeglang Banten
Info resmi BMKG

Ya Allah, baru kemarin kami dikagetkan dengan kecelakaan pesawat dengan ratusan korban

Kini kau peringatkan lagi dengan Gempa, dekat Jakarta

Semoga tidak ada korban jiwa, ampuni dosa-dosa kami Ya Allah..

Info resmi kami dapat dari BMKG.

Telah terjadi gempabumi dengan kekuatan: 5.2 SR, 140 km BaratDaya PANDEGLANG-BANTEN, waktu gempa: 30-Oct-18 04:11:17 WIB, Gempa ini tidak berpotensi TSUNAMI (Event ini sudah direview oleh seismologist.)

Hingga saat ini belum ada laporan dampak kerusakan maupun korban akibat dari gempa tersebut.

Berita terkait gempa lainnya:
SHARE ARTIKEL