Wonderful Indonesia! Keindahan Goa Lakasa dengan Mata Air Di Dalamnya

Penulis Unknown | Ditayangkan 14 Nov 2016

Wonderful Indonesia! Keindahan Goa Lakasa dengan Mata Air Di Dalamnya

Berbicara mengenai Indonesia dan kekayaan alamnya, pastilah tak akan habis jika ingin mengulasnya dari sisi satu ke sisi yang lain. 

Ada pula yang mengungkapkan bahwa harus mempunyai hidup dua kali untuk bisa mengelilingi negara dengan berjuta pulau dan sukunya tersebut.

Baca juga: Keajaiban Mata Air Batu Bisa Rubah Benda Jadi Batu Layaknya Medusa!

Layaknya salah satu tempat wisata yang menyuguhkan pemandangan luar biasa ini. 

Yakni Goa Lakasa dengan Mata air didalamnya yang wajib untuk dijelajahi bagi yang berjiwa petualang.

Inilah penampakan luar biasa Goa Lakasa yang menjadi salah satu primadona tempat wisata di Sulawesi.

Baca jugaKuliner Melegenda Malang! Inilah Rekomendasi Tempat Makan yang Wajib Dikunjungi

Mata air yang berada di dalam goa ini menarik perhatan para wisatawan untuk menyaksikan dan berenang di sana, Goa Lakasa ini terletak di Bau-Bau Sulawesi. 

Ayo siapkantravel bag dan mulailah menjelajahi negeri tercinta ini!

SHARE ARTIKEL