Ternyata 3 Model Rumah Minimalis Berikut Ini Sangat Terkenal Di Indonesia Loh!
Penulis | Ditayangkan 21 May 2016Memilih desain rumah adalah salah satu hal yang perlu di pikirkan dengan matang sebelum membangun sebuah hunian yang nyaman. Memilih sebuah desain rumah juga tidak boleh asal-asalan agar tidak terjadi penyesalan di kemudian hari.
![]() |
3 Model Rumah Minimalis yang Sangat Terkenal di Indonesia |
3 Desain dan Model Rumah minimalis berikut ini sangat terkenal di Indonesia. Mungkin bagi anda yang ingin membangun sebuah, rumah bisa memilih salah satu desainnya.
Rumah Model Minimalis Sederhana
Banyak yang memilih tiper umah ini karena tampak sederhana dan tampak sangat nyantai. Desain ini dipengaruhi oleh unsur-unsur seni Jepang dengan garis-garis lurus dan ruang terbuka. Tipe rumah ini juga tidak menggunakan item yang tidak diperlukan sehingga lebih hemat dan juga tidak mendukung model yang acak-acakan sehingga tampak sangat rapi.
Rumah Model Modern
Rumah model ini lebih di khususkan dalam tampilannya , sehingga orang-orang yang melihatnya ingin sekali memiliki rumah tersebut. Dekorasi rumah modern bisa menggunakan furniture yang bagus dan bersih dan terkesan rumit sehingga akan menarik perhatian orang-orang yang melihatnya. Model ini banyak digunakan untuk ruang tamu dan ruang keluarga. Rumah model modern juga di dominasi dengan banyak jendela kaca yang besar.
Rumah Model Klasik
Rumah model ini memberi kesan yang nyaman, tenang dan alami. Rumah model ini biasa di dominasi dengan furniture-firniture kayu yang besar dan di tambah hiasan seperti patung atau lukisan. Anda juga bisa menambahkan perapian agar kesan klasik lebih terasa di rumah anda. Namun jika anda tidak menata nya dengan benar maka kesan acak-acakan yang akan terasa.
Bagi anda yang ingin membangun sebuah rumah, 3 model diatas bisa dijadikan referensi. Semoga bermanfaat.