Jadi Surga Tersembunyi Para Kutu Buku, Lihatlah Keunikan Kabin di Tengah Hutan Ini

Penulis Unknown | Ditayangkan 28 Sep 2016
Kabin atau rumah ditengah hutan memang banyak digunakan sebagai tempat perisitirahatan para pendaki atau para pencari kayu di hutan, Tapi berbeda dengan kabin modern ini. Walaupun ukurannya mungli tapi percayalah, kabin ini adalah surga tersembunyi bagi para pecinta buku.

Jadi Surga Tersembunyi Para Kutu Buku, Lihatlah Keunikan Kabin di Tengah Hutan Ini

BACA JUGA: Ngobrol Dengan Pemulung, Ani SBY Tuai Pujian. Netizen: "Itu Pencitraan!"

Inilah Hemmelig Rom, kabin serba nyaman yang dibangun di Pegunungan Catskill, New York. Kabin ini merupakan hasil kolaborasi antara Studio Padron dan Seniman Jason Koxvold. Menurut keterangan di situs resmi Studio Padron, nama Hemmelig Rom berasal dari bahasa Norwegia yang berarti kamar rahasia.

Jadi Surga Tersembunyi Para Kutu Buku, Lihatlah Keunikan Kabin di Tengah Hutan Ini

Kabin yang hanya seluas 200 meter persegi itu dibangun dengan kayu ek, kemudian di cat dengan warna hitam. Material itu sengaja dipilih karena mampu menangkap kehangatan dari pemanas ruangan, sehingga suhu didalamnya tetap hangat.

Jadi Surga Tersembunyi Para Kutu Buku, Lihatlah Keunikan Kabin di Tengah Hutan Ini

Kabin juga dilengkapi dengan ranjang empuk, meja dan kursi, serta penerangan yang memadai. Di sekeliling ruangan terdapat rak kayu yang diisi dengan lebih dari 2.500 buku.
SHARE ARTIKEL