Luar Biasa! Hanya Bermodal Imajinasi, Fotografer Ini Mengubah 12 Mainan Menjadi Penuh Makna
Penulis Vikky | Ditayangkan 26 Mar 2016Fotografer asal Meksio Felix Hernandez Rodriguez adalah seseorang yang tak pernah berhenti bermain-main. Dia telah membuat banyak foto, termasuk mainan yang kecil-kecil. Felix membuat foto-foto keren dengan bantuan benda-benda sehari-hari yang bisa kita temukan, seperti tepung untuk meniru salju atau asap rokok untuk menciptakan sedikit atmosfer yang berbeda. Felix menggabungkan model nyata dan miniatur dengan imajinasinya yang luas dan Photoshop. Dia menggunakan lensa makro dan teknik bernama "focus stacking", ketika beberapa foto digabunga menjadi satu untuk menciptakan fokus yang lebih luas.

Berikut 12 fotonya.
1. Hebat.

2. Hanya bermodalkan imajinasi.

3. Tapi foto-foto terhihat nyata.

4. Fantastic.

5. Padahal ini hanya mainan.

6. Nampak seperti film.

7. Pendaki.

8. Luar biasa.

9. Itu hanya mainan kawan.

10. Ini dinosaurus juga ada.

11. Butuh konsentrasi.

12. Menajubkan bukan.

Jika kita malas keluar dari rumah untuk mengambil gambar maka ada baiknya anda memotret mainan yang ada. Tapi kita harus teliti, banyak imajinasi, keahlian dan fokus untuk dapat mengambil gambar yang luar biasa.
(Sumber: keepo)